BAB 4 Stimulasi dan Motivasi Wirausaha - chorina study blog

lets smart together!~


Breaking

Post Top Ad

Post Top Ad

Sabtu, 30 Maret 2019

BAB 4 Stimulasi dan Motivasi Wirausaha

STIMULASI DAN MOTIVASI WIRAUSAHA


Hasil gambar untuk wirausaha

Stimulasi adalah sebuah pelatihan sebelum terjadi kejadian. 
motivasi wirausaha adalah keinginan seseorang untuk melakukan sesuatu. 
jadi stimulasi dan motivasi wirausaha berdasarkan sifat dan karakter isi bentuk dan kerja produksi merupakan sebuah pelatihan sebelum terjadi sebuah kejadian yang merupakan suatu keinginan seorang wirausaha berdasarkan sifat karakter isi bentuk suatu usaha dan bagaimana cara produksi. 

motivasi dalam wirausaha 
Perkataan motivasi berasal dari Bahasa Inggris yaitu, motivation. Kata asalnya ialah motive.
Motivasi adalah sesuatu yang menggerak dan mengarahkan seseorang dalam tindakan-tindakannya secara negatif atau positif.
Beberapa pengertian motivasi
1. Motivasi adalah suatu bentuk dorongan pikiran dan hati yang menjadi penggerak utama seseorang, sesebuah keluarga atau organisasi untuk mencapai apa yang diinginkan.
2. Motivasi adalah stimulasi atau semangat akibat rangsangan atau keghairahan terhadap sesuatu yang benar-benar diingini.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Post Top Ad